Share

Ini Alasan WhatsApp Business API Cocok Menjadi Platform Customer Service

Ini Alasan WhatsApp Business API Cocok Menjadi Platform Customer Service
Date: 6 July 2020
Author: Kelvin Layzuardy

Berbagai kelebihan yang dimiliki membuat WhatsApp Business API cocok menjadi platform customer service saat ini.

Kelebihan tersebut sendiri terdapat pada fitur-fitur yang dimilikinya yah. Tentunya fitur tersebut bisa membantu meningkat kualitas customer service kamu.

Bayangkan jika customer service kamu memiliki kualitas yang baik. Maka customer experience yang dihasilkan juga akan baik.

BACA JUGA: 3 Sistem Pembayaran Tercanggih Saat Ini, Ada Yang Sudah Hadir Di Indonesia

Kamu pasti penasaran apa saja fitur yang ada pada WhatsApp Business API? Berikut ini fitur-fitur tersebut!

1. Chatbot

Chatbot adalah salah satu fitur andalan yang bisa membantu kamu membalas customer dengan cepat.

Lewat fitur ini, customer experience yang dihadirkan akan semakin baik karena customer bisa dibalas dengan cepat.

Tentu semua customer ingin dibalas dengan cepat, oleh karena itu fitur ini bisa menjadi solusinya yah.

2. Chat Panel

Selanjutnya adalah chat panel, fitur ini sebenarnya merupaka  fitur yang melengkapi chatbot yah.

Tentu tidak semua pertanyaan bisa dijawab secara langsung oleh chatbot yah. Oleh karena itu, pasti dibutuhkan customer service agent.

Lewat chat panel ini, customer service agent bisa dengan mudah berkomunikasi dengan customer dan mengambil alih komunikasi dari chatbot jika diperlukan yah.

3. Broadcast Messages

Lanjut ke dalam fitur broadcast messages yang bisa membantu penyebaran informasi dari kamu semakin cepat.

Fitur ini mampu membuat kamu mengirimkan banyak pesan dalam satu kirimkan sehingga sangat memudahkan untuk menyebarkan informasi.

4. Schedule Messages

Fitur terakhir, adalah fitur schedule messages yang akan membantu kamu mengirimkan pesan atau informasi secara tepat waktu.

Fitur ini bisa membantu kamu agar tidak telat dalam memberikan informasi kepada customer yah.

BACA JUGA: Apa Itu Omnichannel Dan Manfaatnya Untuk Bisnis Saat Ini?

Nah, jadi itu dia alasan kenapa WhatsApp Business API cocok menjadi platform customer service.

Jika kamu tertarik untuk menggunakan WhatsApp Business API, silakan kunjungi Wappin.id untuk informasi lebih lanjut yah.

Tunggu apa lagi? Buat customer service kamu semakin baik lewat WhatsApp Business API Wappin yah!